Pengaruh Keselamatan Dan Kesehatan Kerja Terhadap Kinerja Pegawai

  • Elvizal Rangkuti Program Studi Magister Manajemen, Fakultas Ekonomi, Universitas Islam Sumatera Utara
  • Fauzi Ramadhan Singarimbun Program Studi Magister Manajemen, Fakultas Ekonomi, Universitas Islam Sumatera Utara
  • Superizal Program Studi Magister Manajemen, Fakultas Ekonomi, Universitas Islam Sumatera Utara
Keywords: Keselamatan Kerja, Kinerja Pegawai

Abstract

Penelitian ini untuk mengetahui dan menganalisis pengaruh
keselamatan dan kesehatan kerja terhadap kinerja pegawai di Kantor Navigasi
Kelas I Belawan. Pengumpulan data menggunakan metode kuantitatif melalui
kuesioner yang disebar ke responden atau pegawai di Kantor Navigasi Kelas I
Belawan berjumlah 63 orang. Hasil analisis yang telah dibahas, maka ditarik
kesimpulan bahwa keselamatan dan kesehatan kerja berpengaruh positif dan
signifikan terhadap kinerja pegawai di Kantor Navigasi Kelas I Belawan dengan
thitung > ttabel (4.098 > 1.998) dan nilai koefisien regresi sebesar 0.436 atau
43,6%

Downloads

Download data is not yet available.
Published
2021-04-12
How to Cite
Rangkuti, E., Ramadhan Singarimbun, F., & Superizal. (2021). Pengaruh Keselamatan Dan Kesehatan Kerja Terhadap Kinerja Pegawai . TRANSEKONOMIKA: AKUNTANSI, BISNIS DAN KEUANGAN, 1(1), 80-86. https://doi.org/10.55047/transekonomika.v1i1.17